Selasa, 26 Oktober 2010

OOT: Lowongan di Kuala Lumpur

Hi Guys,

Menyampaikan amanat seorang rekan yang bekerja sebagai rekruitmen di
sini (Malaysia). Beliau menyampaikan informasi adanya lowongan untuk 15
orang tenaga bidang perhotelan dengan pengalaman minimal 1 tahun dan 8
orang tenaga IT (programmer sampe design grafis) dengan pengalaman
minimal 2 tahun. Perusahaan yang membutuhkan adalah perusahaan Malaysia
dengan klien utama berada di UEA.
Untuk spesifikasi lengkap, pertanyaan lebih lanjut atau mengirimkan cv
silahkan kirim langsung ke edw_morel@yahoo.com. Segala komunikasi mohon
disampaikan dalam Bahasa Inggris.

Bila anda takut cv anda disalah gunakan atau lain sebagainya, mohon
untuk tidak membahas email lowongan ini di milis karena saya paham akan
kurangnya informasi yang saya berikan. Silahkan dengan sopan anda
berkomunikasi dengan pemilik email diatas sebelum anda mengirimkan CV anda.

--
Dony Isnandi
Email: xdonie@gmail.com
Personal Blog: http://isnandi.net/

Tidak ada komentar: