Selasa, 14 April 2009

Lowongan IT Staff

Dear all,

Kami adalah Perusahaan PMA terkemuka membuka lowongan untuk department IT
dengan detail posisi sebagai berikut:

1. IT Head
- Menguasai Management IT
- Mampu berkomunikasi dengan baik (menguasai bahasa Inggris aktif menjadi
nilai tambah)
- Menguasai programming VB & PHP
- Menguasai database MySQL & MSSQL
- Menguasai software helpdesk
- Menguasai Linux Server

2. IT Support Staff
- Ramah dan Berjiwa Melayani
- Menguasai Windows XP, Windows 2000 & MS Office
- Menguasai Software Helpdesk
- Mengerti Windows Networking

3. Programmer Staff
- Menguasai sistem database MySQL, MSSQL dan mengerti Oracle menjadi nilai
tambah
- Menguasai bahasa programming VB dan PHP. Mengerti JAVA serta pengetahuan
bahasa programming yang lain menjadi nilai tambah

4. Network Administrator Staff
- Menguasai Networking TCP/IP
- Menguasai Router Cisco, mempunyai Sertifikat CCNA menjadi nilai tambah
- Menguasai Linux Server (DNS, Web, file server, dll)
- Menguasai Zimbra Mail server sebagai nilai tambah
- Menguasai Windows Server
- Menguasai Linux Firewall

Bagi yang berminat silahkan kirimkan email ke kurniadi@cosco-ogs.com,
tuliskan posisi yang di inginkan pada subject.

Lamaran akan di tutup pada hari Minggu, 18 April 2009.

Regards
Kurniadi

Tidak ada komentar: